usaha or kerja

blog ini menyajikan tentang lowongan kerja dan usaha bagi yang berminat. adapun yang dimaksud dengan usaha ini berkaitan dengan usaha untuk meningkatkan kualitas diri dalam dunia kita dengan mengikuti lomba-lomba yang diadakan kementrian. sedangkan untuk lowongan kerja, bisa bermanfaat untuk para lulusan yang berijazah untuk mendapatkan hoki... semoga berhasil, guys!

Sunday 8 May 2016

Beasiswa Habibie Rp. 24 Miliar untuk SMA dan S1

Beasiswa Habibie bernama ANBIM atau Anak Bimbing ini sudah sangat terkenal dan sudah mempunyai alumni sekitar 28.614 lulusan SMA dan Sarjana. Dana yang disediakan sangat spektakuler mencapai Rp. 24,7 Miliar belum disalurkan dan yang sudah disalurkan sebesar Rp. 22,5 Miliar.
Beasiswa Reguler
Penerima beasiswa Reguler adalah siswa yang duduk di kelas 1 hingga kelas 3 SMA atau duduk di bangku Perguruan Tinggi mulai Semester 1 hingga maksimal semester 8. Bantuan yang diterima oleh ANBIM penerima beasiswa regular peruntukannya diserahkan kepada masing-masing ANBIM, sesuai dengan keperluan mereka yang dirasa paling mendesak, seperti untuk biaya transportasi, biaya kos, membeli buku, makanan ekstra untuk menambah gizi, les tambahan, kursus dan lain-lain.

Kriteria dan persyaratan Beasiswa Reguler untuk jenjang SMA adalah sebagai berikut :
 
Kriteria dan persyaratan Beasiswa Reguler untuk jenjang Pergurauan Tinggi adalah sebagai berikut :
Beasiswa Unggulan
Beasiswa Unggulan diperuntukkan bagi siswa yang berhasil diterima di SMAN Unggulan dan mahasiswa yang diterima di PTN unggulan melalui jalur undangan, dengan bantuan penuh dan berkesinambungan, sejak masuk hingga lulus SMA/S1. Oleh karena itu, Beasiswa Unggulan hanya diperuntukkan bagi siswa yang baru diterima di SMAN atau PTN.

Kriteria dan persyaratan Beasiswa Unggulan untuk jenjang SMA adalah sebagai berikut :
Kriteria dan persyaratan Beasiswa Unggulan untuk jenjang Perguruan Tinggi adalah sebagai berikut :
info lanjut: http://www.orbitainunhabibie.or.id/program-beasiswa/


No comments:

Post a Comment